
2.492 Mahasiswa Universitas Tanjungpura Mengikuti Prosesi Wisuda
Pontianak, BorneOneTV.com – Sebanyak 2.492 Mahasiswa Universitas Tanjungpura mengikuti Prosesi Wisuda Periode 1 2022/2023. di Auditorium Universitas Tanjungpura Pontianak. Prosesi wisuda tersebut terdiri dari 2 sesi, yaitu pada tanggal 1 November 2022 – 2 November 2022. 2.492 mahasiswa tersebut terdiri dari mahasiswa Program Diploma, Program Sarjana, Program Profesi, Program Magister, dan Program Doktor. Dalam…