
Komandan Satrol Lantamal XII Pimpin Sertijab Komandan KAL Lemukutan 1-12-15 Lantamal XII/ Pontianak
Pontianak,BorneOneTV- Komandan Satuan Patroli (Dansatrol) Lantamal XII Pontianak, Kolonel Laut (P) Erpandrio Trio W, S.E., M.Tr.Hanla., M.M, memimpin Serah Terima Jabatan Komandan KAL Lemukutan 1-12-15 Unsur Satrol Lantamal XII dari Kapten Laut (P) Luchman Kris Indriyatmoko kepada Kapten Laut (P) Wikarman bertempat di Dermaga Satrol Lantamal XII Pontianak, Jalan Komodor Yos Sudarso No.1 Pontianak Barat,…