
Serius Ungkap Penyalahgunaan Solar Bersubsidi, Satreskrim Polres Sambas Amankan PR di jalan Sei Rusa
Sambas-BorneOneTV.com – Unit Reskrim Polsek Selakau bersama Satreskrim Polres Sambas berhasil mengungkap penyalahgunaan BBM bersubsidi jenis solar. Seorang pria berinisial PR diamankan oleh petugas di Jalan Raya Desa Sungai Rusa, Kecamatan Selakau, Kabupaten Sambas, Selasa, 3 Desember 2024. Kapolres Sambas, AKBP Sugiyatmo, melalui Kasat Reskrim Polres Sambas, AKP Rahmad Kartono, mengatakan petugas mendapati satu unit…