Iskandar Mengira Mau Ditangkap Polisi saat Obama Makan Siang

BorneOneTV – Usai mengunjungi Puncak Becici, mantan presiden Amerika Serikat Barack Obama berserta keluarga menyempatkan santap siang di rumah makan Bumi Langit yang terletak di jalan Imogiri-Mangunan, tak jauh dari makam-makam Raja Mataram. Rumah makan yang bangunannya berkonsep joglo kampung ini dimiliki oleh Iskandar Waworuntu, warga keturunan Inggris yang menikah dengan Darmila Hayati, warga Bantul…

Read More

Kunjungan Obama Jadi Promosi Gratis Becici ke Mancanegara

BorneOneTV – Presiden Amerika Serikat ke 44 Barack Obama dan keluarga mengunjungi objek wisata Puncak Becici yang berlokasi di Desa Muntuk, Kecamatan Dlingo, Kabupaten Bantul, Yogyakarta, Kamis 29 Juni 2017. Kunjungan mantan orang nomor satu di Negeri Paman Sam tersebut berlangsung hanya sekitar 15 menit. Meski hanya sebentar, namun gaya Obama yang tersenyum ramah sambil…

Read More

Kunjungan Obama ke Borobudur Bebas Media

BorneOneTV – Kedatangan mantan Presiden Amerika Serikat, Barrack Obama, bersama dengan keluarga ke Yogyakarta akan dijamin bebas gangguan. Sebab, media massa tidak diizinkan untuk masuk ke dalam lokasi, saat Obama nanti tiba. “Hasil rapat koordinasi menyatakan, kegiatan Obama di Yogya bebas dari media,” kata Kasubdiv Humas dan Protokol PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan dan…

Read More