Antisipasi Karhutla, Empat Helikopter “Water Boombing” Bercokol di Tiga Lokasi di Kalbar

BorneOneTV – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kalbar mendapatkan bantuan empat helikopter dari pemerintah pusat untuk mengatasi kabut asap yang melanda Kalbar. Empat helikopter ini rencananya akan diletakkan di tiga lokasi yang berbeda yaitu di Supadio Pontianak, dan masing-masing satu helikopter akan diletakkan di kabupaten Sintang dan Kabupaten Ketapang. “Dengan ditempatkan helikopter di tiga lokasi…

Read More