
KPK Periksa Enam Saksi Terkait Kasus Setya Novanto
BorneOneTV – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan memeriksa enam orang saksi dalam penyidikan tindak pidana korupsi pengadaan paket e-KTP. “Enam orang itu diperiksa sebagai saksi untuk tersangka Setya Novanto,” kata Juru Bicara KPK Febri Diansyah di Jakarta, Senin 07 Agustus 2017. Enam saksi itu adalah Kepala Seksi Biodata NIK dan Kartu Keluarga Direktorat Pendaftaran Penduduk…