Sopir Mengantuk, 5 Warga Belanja di Pasar Tumpah Pemangkat jadi Korban Laka Lantas

Sambas, BorneOneTV.com- Terjadi Laka Lantas di Pasar tumpah jalan pembangunan pemangkat pukul 05. 20 wib, yang mengakibatkan 5 orang warga yang sedang belanja menjadi Korban, Pemangkat, Sambas, Kalbar, Minggu, ( 10/ 1/ 2021). Lima orang korban kecelakaan tersebut dilarikan ke RSUD Pemangkat, empat orang mengalami luka ringan dan satu orang mengalami patah tulang dilengan kanan….

Read More