
Panwaslu Bubarkan Pengobatan Gratis Anies – Sandiaga di Jakarta Barat
Jakarta, BorneOneTV – Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kota Jakarta Barat membubarkan kegiatan bakti sosial Calon Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan Sandiaga Uno atau pasangan calon Anies-Sandiaga. Sebab, kegiatan bakti sosial tersebut diadakan tanpa pemberitahuan. Ketua Panwaslu Jakarta Barat, Puadi membenarkan pembubaran aksi bakti sosial yang diadakan tim paslon Anies-Sandiaga di Kedaung Kaliangke,…