
Sikap Tegas Jokowi Terkait Kasus Rohingya di Myanmar
BorneOneTV – Presiden Joko Widodo meminta pemerintah Myanmar agar menghentikan aksi kekerasan terhadap warganya. “Sore tadi Menlu telah berangkat ke Myanmar untuk meminta pemerintah Myanmar agar menghentikan dan mencegah kekerasan agar memberikan perlindungan kepada semua warga termasuk Muslim di Myanmar dan agar memberikan akses bantuan kemanuasiaan,” kata Presiden Joko Widodo di Istana Merdeka Jakarta. Presiden…