Bersitegang dengan Korut, AS Tes Pencegat Rudal Balistik Antar-Benua

BorneOneTV – Badan Pertahanan Rudal Pentagon menguji coba pencegat rudal balistik antar-benua (ICBM) pada hari Selasa waktu Amerika Serikat atau hari ini (31/5/2017) WIB. Tes pencegat ICBM ini dilakukan di tengah memanasnya ketegangan dengan Korea Utara (Korut). Dikutip BorneOneTV dari laman sindonews.com, tes tersebut dilakukan hanya beberapa hari setelah rezim Korut yang dipimpin Kim Jong-un…

Read More